Kepala OPD Dianggap Tidak Mampu Jalankan Tupoksi.PJ Bupati Diminta Agar Evaluasi Pejabat.  Pendiri GJM Sebut Pemkan Muaro Jambi Gagal Dalam Pelayanan Masyarakat.  LSM SEMBILAN Minta BPK Audit Anggaran Di RSUD Ahmad Ripin, Dan Akan Lapor Secara Resmi Ke APH. Dirut RSUD Ahmad Ripin Bungkam,ini kata ketua LSM sembilan Jambi. Aneh Tapi Nyata!! Di anggarkan dengan Nama judul yang berbeda Namun item nya sama. Ada apa dengan RSUD Ahmad Ripin.

Home / Berita

Jumat, 30 September 2022 - 12:49 WIB

Tinjau Jalan Rusak Di Panglima, Anwar Sadat minta Dinas Perkim Segera Lakukan Perbaikan

Mandaunews.com,Kuala Tungkal- Menindak lanjuti terkait berdarnya kabar di media sosial terkait adanya jalan rusak di Kelurahan Tungkal III, Bupati Tanjung Jabung Barat Drs. H. Anwar Sadat, M. Ag turun langsung guna meninjau jalan dalam kota Kuala Tungkal yang berlokasi di Panglima Ujung, atau lebih tepatnya di lorong Sejahtera RT 01 Kelurahan Tungkal III. Senin (27/9/22).

BACA JUGA  PJ Bupati Bachyuni Deliansyah, SH.MH Melantik Kepala Dinas Dukcapil Kabupaten Muaro Jambi.

Pada kegiatan peninjauan jalan tersebut, Bupati juga didampingi langsung oleh Sekretaris Dinas Perakim, Kabag Prokopim Setda, Anggota DPRD, Lurah Tungkal III, serta masyarakat setempat.

Disampaikan Bupati Drs. H. Anwar Sadat M. Ag di sela-sela peninjauan, pihaknya melalui Dinas PUPR akan segera menindaklanjuti apa yang menjadi keluhan masyarakat terkait kondisi jalan tersebut. Selain perbaikan jalan, menurutnya juga perlu adanya perbaikan pada kanal disekitar lokasi tersebut, sehingga diharapkan masyarakat lebih mudah untuk melaksanakan aktifitas.

BACA JUGA  Kendalikan Inflasi Pangan di Provinsi Jambi, Korem 042/Gapu Tanam Perdana 10.000 Bibit Cabai Merah

“Infrastruktur yang rusak akan segera kita perbaiki agar kerusakannya tidak semakin parah, sehingga diharapankan aktifitas masyarakat tidak terganggu,” ujarnya.

Sementara itu, Sekretaris sekaligus Plt. Kepala Dinas Perakim Safrun dalam keterangannya juga sebut bahwa usai peninjauan jalan tersebut, Bupati mengintruksikan agar dinas Perakim segera melakukan penangangan pada jalan rusak tersebut.

BACA JUGA  Saling Tuding Antara Kadis PUPR Yultasmi VS Usman Khalik Fraksi PDIP Perjuangan.

“Pak Bupati tadi juga sudah instruksikan ke Dinas Perakim agar segera melakukan perbaikan jalan tersebut, sekitar 300 meter yang perlu ditangani berlokasi di kelurahan Tungkal III,” ungkapnya.

Usai peninjauan, Dinas terkait pun langsung melakukan pengukuran pada jalan rusak tersebut yang mana juga disaksikan langsung oleh Anggota DPRD dan masyarakat setempat.(red)

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Berita

Bupati Tanjab Tim Romi Hariyanto Minta Kepada Dinas PUPR Untuk Siagakan Personil Dan Alat Berat Guna Antisipasi Kemacetan.

Berita

Temuan mayat Di WKS Dugaan Sementara Korban Lakalantas.

Berita

Saling Tuding Antara Kadis PUPR Yultasmi VS Usman Khalik Fraksi PDIP Perjuangan.

Berita

Badan Penanggulangan Bencana BPBD kabupaten Muaro Jambi sambut HUT RI ke-77

Berita

Kunjungan Ketua TP PKK,Faradila Zahra Bachyuni, SH Ke Posyandu Bogenvile TK-Paud Di Desa Suak Putat.

Berita

Dalam Rangka memperingati HUT RI,-77 BPBD kabupaten Muaro Jambi dampingi Warga kelurahan sengeti mengadakan lomba perahu.

Berita

BPBD Kabupaten Muaro jambi Laksanakan Patroli Rutin gabungan bersama TNI POLRI Dalam mengantisipasi KARHULA.

Berita

Sekda Budhi Hartono Sambut Kunjungan Kerja Anggota DPR-RI Komisi V H.Bakri