Kepala OPD Dianggap Tidak Mampu Jalankan Tupoksi.PJ Bupati Diminta Agar Evaluasi Pejabat.  Pendiri GJM Sebut Pemkan Muaro Jambi Gagal Dalam Pelayanan Masyarakat.  LSM SEMBILAN Minta BPK Audit Anggaran Di RSUD Ahmad Ripin, Dan Akan Lapor Secara Resmi Ke APH. Dirut RSUD Ahmad Ripin Bungkam,ini kata ketua LSM sembilan Jambi. Aneh Tapi Nyata!! Di anggarkan dengan Nama judul yang berbeda Namun item nya sama. Ada apa dengan RSUD Ahmad Ripin.

Home / Berita

Minggu, 5 Februari 2023 - 18:53 WIB

BPBD Kabupaten Muaro Jambi Waspada Karhutlah Siagakan Tim,

Mandaunews.com,MUARO JAMBI -Kabupaten Muaro Jambi termasuk daerah yang rawan kebakaran hutan dan lahan karhutla.minggu (05/02/2023)

Beberapa tahun lalu, kebakaran hutan di Kabupaten Muaro Jambi cukup luas dan ini mengakibatkan Jambi menjadi kabut asap. Banyaknya lahan gambut di Muaro Jambi menjadi penyebab tingginya angka kebakaran hutan dan lahan.

Terkait hal itu, BPBD Muaro Jambi meminta masyarakat untuk waspada. Mereka berharap agar masyarakat tidak membuka lahan pertanian dengan cara membakar.

Plt Kalaksa BPBD Muaro Jambi Alias ketika dikonfirmasi menyebut, pihaknya sudah memetakan beberapa wilayah yang rawan kebakaran hutan dan lahan.

“Tim TRC tetap di siagakan apabila ada terjadi kebakaran,” kata Alias.

Selain itu, dirinya juga meminta agar pihak perusahaan yang daerahnya rawan kebakaran untuk tetap mensiagakan personil dan peralatan pemadaman api.

“Perusahaan harus siap siaga juga,” imbuhnya.

(AK)

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Berita

Dewan Perwakilan Rakyat DPRD Kabupaten Muaro Jambi Gelar paripurna APBD Tahun 2023.

Berita

Sekda Budhi Hartono Hadiri HUT dan Kenduri Ke 40 Desa Danau Tangkas Kec.Sekernan

Berita

Antara HGU dan Hak Gue Untung terselip CSR

Berita

Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Muaro Jambi Menghimbau Kepada masyarakat Untuk Selalu Menjaga Kesehatan

Berita

Antisipasi Karhutlah Pemkab Muaro Jambi Gelar Rapat Persiapan Apel Pencegahan Tahun 2023.

Berita

“Plt. Kalaksa BPBD Kabupaten Muaro Menghadiri Peringatan Bulan Resiko Bencana (PRB) di Balikpapan – Kaltim”

Berita

PJ Bupati Muaro Jambi Bachyuni Deliansyah,SH.MH Meninjau Jalan Kecamatan Jaluko.

Berita

Kendalikan Inflasi Pangan di Provinsi Jambi, Korem 042/Gapu Tanam Perdana 10.000 Bibit Cabai Merah